Pages

Saturday, March 24, 2012

Restrukturisasi Perusahaan


Restrukturisasi merupakan kegiatan merubah struktur perusahaan bisa berarti membesar atau makin kecil. Apabila unit kegiatan tersebut dianggap merupakan beban perusahaan maka perusahaan bisa menjual unit kegiatan tersebut baik secara tunai atau dengan pertukaran saham. Mengurangi beban-beban yang menghimpit perusahaan dapat dilakukan dengan cara 1) extension, yaitu melalui perpanjangan masa jatuh tempo hutangnya. 2) komposisi, yaitu melalui perubahan nilai hutang lama. 3) going private, yaitu perusahaan menarik diri dari pasar modal dengan cara membeli saham-saham yang sudah di publish. 4) leverage buy out, yaitu perusahaan menarik diri dari pasar modal dengan cara menggunakan dana pihak ketiga.

No comments:

Post a Comment